NEWSVIDEO: Serpihan Pesawat AirAsia Terlihat di Dasar Laut
Kepala Badan SAR Nasional, Marsekal Madya TNI F Henry Bambang Soelistyo mengatakan, Basarnas akan meminta bantuan tim penyelam TNI Angkatan Laut untuk membantu proses identifikasi bayangan pesawat. Dijelaskan, untuk bayangan badan pesawat ditemukan oleh Hercules TNI AU pada pukul 12.50 WIB.
0 Response to "NEWSVIDEO: Serpihan Pesawat AirAsia Terlihat di Dasar Laut"
Catat Ulasan